Month: October 2014

Mengapa Naik bis bisa Mabok Darat?

Halo bro semua 😀 , ada apa dengan mabok darat? mabok perjalanan? dan lainnya, pada kenyataanya persentase orang yang mabok darat ini cukup sedikit, kurang dari 10% saja, tapi kasus ini sebenernya cukup menyebalkan baik bagi penderita mabok darat ataupun untuk orang disekitarnya.

Pak Harto Masih Begitu Populer

Ya, Presiden Kedua dari NKRI ini masih sangat populer, baik di toko stiker saya maupun di toko-toko stiker lain di pulau jawa, selalu saja ada gambar Jenderal Besar H.M. Soeharto ini sedang melambaikan tangan diikuti kata-kata “Piye kabare le? Iseh enak jamanku to?” atau “Wis mangan durung?”

Nonton Bis Balapan itu Asyik Juga…!!

Halo bro semua 😀 , Nontonin bis balapan itu ternyata asyik juga, tapi balapan maksudnya gak dilihat secara pihak ketiga gitu loh, melainkan bis yang kita naiki sendiri, seru aja ngelihat bis itu nyalip-nyalipin kendaraan di depan kita, dan kernet nya yang sibuk membantu si sopir dengan arahan-arahan tertentu.

Tips dan Trik Sebelum Masang Striping Motor

Halo bro semua 😀 , Striping atau lis motor saat ini makin lama makin banyak jenis nya, mulai dari original, asli, variasi, one way, print, sablon dan masih banyak lagi, tipe-tipe ini nantinya bakal semakin bertambah terus mengikuti perkembangan jaman. Memasang stiker sendiri memang kelihatannya gampang, padahal susah, susah disini maksudnya susah mendapat hasil terbaik.

Tampilan Yamaha Jupiter FI Gravita 2014 Vietnam

Halo bro semua 😀 , Yamaha Jupiter FI Gravita bisa dibilang adalah salah satu model lain dari Jupiter FI Series, kalo yang sebelumnya adalah Jupiter FI RC yang agak bernuansa Racing, yang ini justru terlihat biasa, selain oleh grafis yang menyebar ke seluruh bodi, detail striping bisa dibilang minim dan simpel, walaupun tampaknya sangat bermakna.